Bab 1 Wawasan Bela Negara dan Radikalisme
Wawasan merupakan cara pandang sebagai warga negara dari suatu negara yang mengutamakanan persatuan dan kesatuan dalam bidang bermasyarakat, berbangsa
dan bernegara.
Semangat Kebangsaan
Adapun beberapa penyebab timbulnya semangat kebangsaan di negara kita
- Memiliki persamaan nasib
- Toleransi
- Tenggang rasa
- Saling menghormati
- Berkompetisi secara sehat
- Bangga sebagai bangsa Indonesia
Pilar Wawasan Kebangsaan
wawasan memiliki 4 pilar yang berfungsi menjaga keutuhan kebangsaan suatu negara yaitu
- Pancasila
- UUD 1945
- Bhineka Tunggal Ika
- NKRI
Landasan Konstitusional
Adapun undang undang yang menjadi landasan Konstitusional yaitu sebagai berikut
- Pasal 27 ayat 3 UUD 1945
- Pasal 30 ayat 1 UUD 1945
- Pasal 30 ayat 2 UUD 1945
Radikalisme
Radikalisme diambil dari bahasa latin, yaitu radix yang berarti "akar" yang berarti akar, sumber, dan awal mula
Radikal diartikan sebagai “secara menyeluruh”, “habis-habisan”, “amat keras menuntut perubahan”, dan “maju dalam berpikir atau bertindak”. didefinisikan sebagai faham atau aliran yang
menginginkan perubahan atau pembaharuan sosial dan politik dengan cara kekerasan atau drastis.
Pola Radikalisme
- Pola Konvensional:melakukan radikalisme dengan cara mempengaruhi orang lain dengan cara bertemu dengan target
- Pola Modern:melakukan radikalisme dengan cara mempengaruhi target secara online. Jangkauan pola modern sangat luas sehingga akan mengakibatkan banyak netizen yang terkena radikalisme
Upaya Mencegah Radikalisme
- Memperkuat rasa bangga sebagai warga negara Indonesia
- Memperkuat iman agar terhindar dari pengaruh radikalisme
Bab 2 Budaya HEI
Memiliki fungsi sebagai Pedoman Umum berprilaku semua civitas Academica di dalam Telkom University
-
Harmony: Memiliki makna kompak, solid, memiliki visi dan misi yang sama sebagai mahasiswa Telkom
Exellence: Melakukan segala sesuatu secara terbaik dan maksimal
Integrity: Memiliki rasa tanggung jawab sebagai mahasiswa serta dapat sejalan dengan perkataannya.
Etika dalam kampus
- TIdak merokok didalam kampus
- Dilarang keras mencontek
- Dilarang melakukan tindakan asusila
Bab 3 Mahasiswa Berprestasi dan Terbaik
Jika ingin menjadi mahasiwa yang terbaik, maka kita harus melaksanakan rumus 3c yaitu Change, Charge, dan Champion
2025 Skill Penting
Ada 10 skill penting yang akan berguna untuk mahasiswa Telkom pada tahun 2025 nanti yaitu
- Mengontrol emosi
- bisa berinovasi
- Selalu belajar
- memecahkan masalah
- berpikir kritis
- Kreativitas, orisinalitas, dan inisiatif
- Kepemimpinan yang baik
- Penggunaan teknologi
- Desain teknologi dan pemrograman
- Penalaran, pemecahan masalah, dan ide
Bab 4 NAPZA
Napza merupakan sebuah obat-obatan yang memiliki efek yang tidak baik untuk tubuh serta dapat menimbulkan dampak negatif lainnya
Ada 3 golongan narkotika yaitu:
- Golongan 1 :opium, tanaman koka, daun koka, kokain, heroin, metamfetamina, dan tanaman ganja
- Golongan 2 :ekgonina, morfin metobromida, dan morfina
- Golongan 3 :etilmorfina, kodeina, polkodina, dan propiram
Dampak Narkoba
- Merusak rasa sosial dengan orang lain
- Penuruan fungsi otak
- Kecanduan
- Kematian
Pencegahan narkoba
- Mempelajari dampak dan bahaya narkoba
- Memperkuat iman kepada tuhan yang maha esa